Selasa, 22 Februari 2011
bunyi hukum archimedes
Bunyi hukum archimedes adalah sebagai berikut :
'' suatu benda apabila dicelupkan kedalam suatu zat cair, maka benda tersebut akan mendapat gaya keatas (F apung) sebesar berat zat cair yang dipindahkan''
* berat zat cair yang dipindahkan, didapat dari : p . g . v
p : massa jenis air (1000 kg/m3)
g : percepatan gravitasi (10 kg/m2)
v : volume air yang tumpah
percobaan ini dapat dilihat pd percobaan : ember penuh dimasuki benda, air tumpah (v)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
9 komentar:
semoga info diatas bermanfaat bagi yg membutuhkan
Good Jobssssss
mampir blog saya ya...jangan lupa Follownya
http://coc4col4.blogspot.com/
Dasaaar alayy -_-
alay dari mana dasar g punya OTAK
Lumayan lah
www.sonyaza.blogspot.com
bagusss
thank's infonya ^^
Bagus..
Posting Komentar